top of page

Ultrachem FET 401

Ultracheme FET 401 bahan epoxy pelapis lantai 2 komponen berbahan dasar solvent free yang diformulasikan untuk menghasilkan permukaan lantai yang bertekstur. Ultrachems FET 401 direkomendasikan sebagai top coat untuk aplikasi di atas epoxy flooring, digunakan pada area indoor yang memerlukan permukaan lantai yang keras dan tidak licin seperti bengkel, pergudangan, rumah sakit, ruang pameran, restaurant dan area belanja.

KEUNGGULAN

  • Mudah diaplikasikan.

  • Berbahan dasar solvent free yang ramah lingkungan.

  • Bertekstur sehingga tidak licin (Anti slip).

  • Food Grade.

  • Memiliki daya lekat yang sangat baik.

  • Dapat melindungi permukaan lantai dari benturan dan menjaga ketahanan warna pada lantai.

bottom of page